Assalamu'alaikum Warohmatullohi Wabarakatuh...
Melalui Channel YouTube ini, kita berkomitmen untuk berbagi ilmu pengetahuan terkait bahasa Arab dan juga ilmu keislaman. Semoga video-video yang kita upload bermanfaat, Amin.
Profil Singkat Pendidikan Saya
2019 - Sekarang : Mahasiswa Pascasarjana pada program studi Pendidikan Islam di Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
2016 - 2019 : Bekerja di Salam Televisi yang berbasis di Tanjung Morawa, Medan sebagai mutarjim (penerjemah bahasa Arab).
2012 - 2014 : Kuliah di Sekolah Tinggi Agama Islam As-Sunnah Medan pada jurusn Pendidikan Bahasa Arab (PBA).
2006 - 2012 : Nyantri di Pesantren Gunung Selamat Aek Nabara Tonga, Kec. Aek Nabara Tonga, Kab. Padang Lawas, SUMUT.
2001 - 2006 : SDN negeri Sisalean, Kec. Barumun Tengah, Kab. Padang Lawas, Sumatera Utara.
Shared 1 year ago
23 views