Channel ini membahas seputar masalah yang sering dialami pengguna BPJS Kesehatan: mulai dari cara daftar BPJS online, cara pindah faskes, cek status kepesertaan, tunggakan iuran, hingga cara klaim dan syarat berobat di rumah sakit. Semua dijelaskan dengan bahasa yang mudah dipahami dan update terbaru.

Jika kamu sedang bingung soal pelayanan BPJS, hak peserta, atau prosedur administrasi, kamu akan menemukan jawabannya di sini.
Jangan lupa subscribe agar tidak ketinggalan informasi penting lainnya.
Terimakasih 😃