Balai Perakitan dan Pengujian Tanaman Serealia (BRMP Serealia) merupakan UPT Kementerian Pertanian yang memiliki tupoksi merancang, menyusun, dan mengharmonisasikan standar intrumen tanaman serealia
Baru-baru ini, BRMP Serealia berhasil meraih Peringkat ke-8 pada Anugerah Keterbukaan Informasi Publik (KIP) di Kementan (22/12). ๐ฅณ Tapi, bagi kami ini bukan sekadar piala buat dipajang di lemari. Ini adalah โkode kerasโ bahwa layanan kami sekarang sudah naik level.
Mulai dari akses data varietas yang no ribet, layanan pengujian yang makin sat-set, sampai komitmen kami untuk unlock semua transparansi prosedur biar kamu nggak bingung lagi.
Dan tenang, kami nggak bakal berhenti di sini. Ke depannya bakal ada digital power-up yang bikin informasi pertanian serealia ada di genggamanmu. ๐ฑโก๏ธ
Di balik hangatnya suasana Natal, ada kerja keras dan ketulusan yang terus tumbuh dari ladang hingga ke meja makan kita. Terima kasih untuk setiap keringat yang menumbuhkan kehidupan.
Selamat Natal 25 Desember 2025. Semoga damai dan sukacita selalu menyertai langkah kita dalam mewujudkan pertanian Indonesia yang makin sejahtera dan next level. Letโs grow together! ๐พโค๏ธ
Di balik lahan yang hijau dan segar, ada perjuangan perempuan yang tak kenal lelah. Kak Mona Loshinta membuktikan bahwa perempuan bisa berdiri tegak di dua dunia: menjadi penggerak ekonomi keluarga dan penjaga pangan bangsa.
Menjadi perempuan tani mengajarkan satu hal penting: Growth takes time. Nggak ada yang instan, semua membutuhkan kesabaran, perhatian, dan cinta yang besar.
Terima kasih untuk para perempuan yang tangannya tak ragu kotor demi masa depan yang bersih dan cerah. Selamat hari ibu, bagi perempuan tani Indonesia! ๐ฟ
Dan kami tersenyum untuk Sobat Serealia ๐ถ๐ซถ๐ป
Terima kasih kepada Sobat Sereal yang telah berkontribusi pada Survei Pelayanan Publik BRMP Serealia Triwulan III Tahun 2025. ๐๐งก
BRMP Serealia ingin lebih dekat dan mendengar pendapat Sobat tentang layanan kami. Karena kami percaya pendapatmu sangat penting dan berharga. ๐ซต๐ป๐ค
Jangan ragu untuk komen, DM, maupun chat melalui 081122225808 yaaa. ๐ฌโ
Dalam forum PBB kemarin, Presiden Prabowo mengumumkan kabar membanggakan: stok beras nasional kini mencapai level tertinggi sepanjang sejarah! ๐ช๐ฎ๐ฉ
Ini bukan sekadar angka, tetapi bukti nyata bahwa produksi dalam negeri semakin kuat dan ketahanan pangan kita terjaga. ๐พ๐
Langkah berikutnya? Ekspor beras ke dunia! Kementerian Pertanian terus mendukung petani, memperkuat rantai pasok, dan menjaga kualitas, agar setiap butir beras Indonesia menjadi kebanggaan di pasar global. ๐๐
Berkat kerja keras petani dan dukungan penuh pemerintah, Indonesia berhasil mencapai swasembada beras. Selain memenuhi kebutuhan nasional, Indonesia bahkan dapat berbagai dengan negara lain termasuk membantu Palestina sebagai wujud solidaritas kemanusiaan.
Mari bersama Kementan kita jaga keberlanjutan produksi, kawal pemberdayaan petani, dan perkuat ketahanan pangan negeri.
BRMP Serealia
Beep boop! ๐ค Ada yang nanya ke ai Sereal nih: โEmangnya ngaruh ya kalau BRMP Serealia dapet peringkat informatif? Bukannya sama aja?โ ๐ค
Wah, pertanyaan kritis yang bagus banget! Jawabannya: Ngaruh banget, Sobat Sereal! โจ
Baru-baru ini, BRMP Serealia berhasil meraih Peringkat ke-8 pada Anugerah Keterbukaan Informasi Publik (KIP) di Kementan (22/12). ๐ฅณ Tapi, bagi kami ini bukan sekadar piala buat dipajang di lemari.
Ini adalah โkode kerasโ bahwa layanan kami sekarang sudah naik level.
Mulai dari akses data varietas yang no ribet, layanan pengujian yang makin sat-set, sampai komitmen kami untuk unlock semua transparansi prosedur biar kamu nggak bingung lagi.
Dan tenang, kami nggak bakal berhenti di sini. Ke depannya bakal ada digital power-up yang bikin informasi pertanian serealia ada di genggamanmu. ๐ฑโก๏ธ
#WartaSerealia #KeterbukaanInformasiPublik #PredikatInformatif #KementerianPertanian
3 weeks ago | [YT] | 0
View 0 replies
BRMP Serealia
Sending warm wishes and holiday cheer! ๐ ๐
Di balik hangatnya suasana Natal, ada kerja keras dan ketulusan yang terus tumbuh dari ladang hingga ke meja makan kita. Terima kasih untuk setiap keringat yang menumbuhkan kehidupan.
Selamat Natal 25 Desember 2025. Semoga damai dan sukacita selalu menyertai langkah kita dalam mewujudkan pertanian Indonesia yang makin sejahtera dan next level. Letโs grow together! ๐พโค๏ธ
#Natal #PopSereal
1 month ago | [YT] | 1
View 0 replies
BRMP Serealia
Definisi multitasking level: Expert. ๐๐ช
Di balik lahan yang hijau dan segar, ada perjuangan perempuan yang tak kenal lelah. Kak Mona Loshinta membuktikan bahwa perempuan bisa berdiri tegak di dua dunia: menjadi penggerak ekonomi keluarga dan penjaga pangan bangsa.
Menjadi perempuan tani mengajarkan satu hal penting: Growth takes time. Nggak ada yang instan, semua membutuhkan kesabaran, perhatian, dan cinta yang besar.
Terima kasih untuk para perempuan yang tangannya tak ragu kotor demi masa depan yang bersih dan cerah. Selamat hari ibu, bagi perempuan tani Indonesia! ๐ฟ
#HariIbu #PertanianIndonesia #PopSereal #WartaSerealia
1 month ago | [YT] | 0
View 0 replies
BRMP Serealia
Petani adalah pahlawan pangan masa kini. Mari lanjutkan perjuangan dengan kerja nyata.
Bangga menjadi bangsa yang kuat karena petaninya!
Selamat Hari Pahlawan 10 November 2025.
๐ฉ๐ปโ๐พ๐ฆธ๐ปโโ๏ธ๐พ
#HariPahlawan #Petani #Peternak #PahlawanPangan
2 months ago | [YT] | 0
View 0 replies
BRMP Serealia
Dan kami tersenyum untuk Sobat Serealia ๐ถ๐ซถ๐ป
Terima kasih kepada Sobat Sereal yang telah berkontribusi pada Survei Pelayanan Publik BRMP Serealia Triwulan III Tahun 2025. ๐๐งก
BRMP Serealia ingin lebih dekat dan mendengar pendapat Sobat tentang layanan kami. Karena kami percaya pendapatmu sangat penting dan berharga. ๐ซต๐ป๐ค
Jangan ragu untuk komen, DM, maupun chat melalui 081122225808 yaaa. ๐ฌโ
#SerealSheet #Kementan #BRMPSerealia #SurveiKepuasanMasyarakat
3 months ago | [YT] | 0
View 0 replies
BRMP Serealia
Telah Terbit Rancangan Standar Pelayanan Publik (RSPP) BRMP Serealia! ๐คฉ๐
๐ Unduh dokumen lengkapnya di sini:
๐ bit.ly/SPPBRMPSerealia
Kirim masukan dan sanggahan Sobat terhadap RSPP melalui surel brmp.serealia@pertanian.go.id hingga 24 Oktober 2025. โ ๐
Ayo Sob, jadi bagian penting dalam mewujudkan badan publik yang akuntabel dan berintegritas. ๐
#SerealSheet #RancanganStandarPelayananPublik #BRMPSerealia
3 months ago (edited) | [YT] | 0
View 0 replies
BRMP Serealia
๐ฑ โKring kringโฆโ
Sederhana tapi bikin petani bahagia. Saat ada notifikasi dari rekening hasil panen. ๐ธ๐พ
Seketika lelah di sawah terbayar tuntas karena Harga Pokok Penjualan (HPP) hasil panen petani dijamin pemerintah. ๐ฅณ๐ฝ
Kalau kamu paling suka dapet notif dari siapa Sob? ๐ฌ๐
#SerealMood #PetaniBahagia #PertanianIndonesia #BRMPSerealia #PanenBerkah #KetahananPangan
3 months ago | [YT] | 0
View 0 replies
BRMP Serealia
Hari Kesaktian Pancasila jadi pengingat bahwa nilai persatuan dan gotong royong adalah fondasi bangsa. ๐ฆ ๐พ
Di sawah, ladang, dan kebun, Pancasila hidup lewat kerja keras petani untuk menjaga kedaulatan pangan dan kesejahteraan Indonesia. ๐ฑ๐ฎ๐ฉ
#HariKesaktianPancasila #PertanianIndonesia #KetahananPangan #BRMPSerealia #PopSerealia
3 months ago | [YT] | 0
View 0 replies
BRMP Serealia
Dalam forum PBB kemarin, Presiden Prabowo mengumumkan kabar membanggakan: stok beras nasional kini mencapai level tertinggi sepanjang sejarah! ๐ช๐ฎ๐ฉ
Ini bukan sekadar angka, tetapi bukti nyata bahwa produksi dalam negeri semakin kuat dan ketahanan pangan kita terjaga. ๐พ๐
Langkah berikutnya? Ekspor beras ke dunia! Kementerian Pertanian terus mendukung petani, memperkuat rantai pasok, dan menjaga kualitas, agar setiap butir beras Indonesia menjadi kebanggaan di pasar global. ๐๐
#WartaSerealia #SwasembadaPangan #BRMPSerealia
3 months ago | [YT] | 0
View 0 replies
BRMP Serealia
Berkat kerja keras petani dan dukungan penuh pemerintah, Indonesia berhasil mencapai swasembada beras. Selain memenuhi kebutuhan nasional, Indonesia bahkan dapat berbagai dengan negara lain termasuk membantu Palestina sebagai wujud solidaritas kemanusiaan.
Mari bersama Kementan kita jaga keberlanjutan produksi, kawal pemberdayaan petani, dan perkuat ketahanan pangan negeri.
๐พ๐ค๐
#WartaSerealia #PertanianIndonesia #SwasembadaBeras #SidangPBB #SetahunBerdampak
3 months ago | [YT] | 0
View 0 replies
Load more