Official Artist Channel - Super Girlies
Super Girlies bergabung dengan label 18 Musik dan merilis single pertama mereka “ Malu Malu Mau”.
Di lagu ini SG-SuperGirlies menawarkan musik yang ceria, berwarna, yang dibalut dengan aransemen yang berjiwa remaja.
Begitulah Pesona Super Girlies disebarkan untuk memberikan arena bermain kepada para pendengarnya